Sabtu, 15 Oktober 2016

4 Bank BUKU IV Resmi Jadi Pintu Masuk Dana Repatriasi

WolipopDetik.Xyz, Jakarta: Sebanyak empat bank BUKU IV yang terdiri dari tiga bank BUMN dan satu bank swasta resmi menjadi pintu masuk atau gateway dana repatriasi tax amnesty.

Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro menyebutkan keempat bank tersebut yakni PT Bank Mandiri Tbk, PT Bank Rakyat Indonesia (BRI), PT Bank Negara Indonesia (BNI), serta PT Bank Central Asia Tbk (BCA).

4 Bank BUKU IV Resmi Jadi Pintu Masuk Dana Repatriasi
4 Bank BUKU IV Resmi Jadi Pintu Masuk Dana Repatriasi (Video Source : metrotvnews.com)
"Tiga bank BUMN dan satu bank swasta akan menjadi penerima mandat tahap pertama untuk bisa menerima dana repatriasi," kata Bambang dalam sosialisasi UU tax amnesty di hadapan dunia usaha, Gedung Dhanapala, Kementerian Keuangan, Jakarta Pusat, Kamis (21/7/2016).

Keempat bank tersebut telah menandatangi kontrak sebagai bank persepsi khusus dana repatriasi tax amnesty dan bersedia untuk membuka akses data repatriasinya untuk dipantau oleh Kementerian Keuangan.

Baca :
  1. Pemain Adsense & CPA Kab Tegal (Mas Biyan Tegal)
  2. Jasa Video Shooting Kota & Kabupaten tegal (Pasti.In)

Menkeu : Bank BUKU III dan IV bisa Ikut Tax Amnesty

Sebelumnya, ada sebanyak 19 bank yang memenuhi persyaratan sebagai pintu masuk dan penampung dana tepatriasi tax amnesty. 18 dari bank tersebut sudah menyatakan kesanggupannya untuk mengemban amanah negara itu dan menanti untuk menjadi pintu masuk bagi aliran dana tax amnesty
 

Sumber : http://ekonomi.metrotvnews.com/read/2016/07/21/558426/4-bank-buku-iv-resmi-jadi-pintu-masuk-dana-repatriasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar